Selamat siang komandan Mohon Ijin melaporkan, giat Bhabinkamtibmas Desa.Kadungora, Kec. Kadungora, Kab. Garut.
Aipda Anton bertempat, di Kp.Talun Rt.03/Rw.06 Desa kadungora Kec. Kadungora, Kab.Garut.,
Telah dilaksanakan program Kapolres Garut , perihal giat Sambang Rw, Dalam rangka ngariung kamtibmas.

Hadir dalam giat tersebut

a). Bhabinkamtibmas Ds.Kadungora.
b). Ketua Rw.07.
*c). Tokoh pemuda

Adapun maksud dan tujuan Program “Sambang Rw” tsb antara lain sbb :

-> Menyampaikan Program Kepolisian dalam Hal memberikan Pelayanan Secara optimal kepada warga masyarakat.
-> Menerima masukan/aspirasi dari masyarakat dalam rangka pembenahan kinerja Kepolisian ditengah masyarakat, salah satu Upayanya, yaitu Agar mendownload Aplikasi SMART SPKT Polres Garut guna memudahkan pelayanan kepada masyarakat dari Kepolisian Polres Garut.
-> Menghimbauan Agar selalu menjaga keamanan di lingkungan tempat tinggal / Keamanan lingkungan dengan mengaktifkan kembali Siskamling.
-> Menghimbau untuk Menghindari sikap Intoleransi, dan Senantiasa Arif dan Bijaksana dalam Hal menyerap/memfilter terkait informasi berita bohong (hoax).
-> Menghimbau Kepada warga Masyarakat Desa, agar senantiasa waspada terkait kemungkinan adanya kejadian Bencana alam dan tanah longsor dan, yang dikarenakan pergantian sekarang musim yang tidak menentu kadang hujan dan kemarau .
-> Apabila ada permasalahan sosial kemasyarakatan segera lapor Bhabinkamtibmas,untuk diarahkan kemungkinan dilaksanakan Restorative Justice.

Adapun
Curhatan masyarakat , yang diterima sbb :
a). Tentang adanya kegiatan SIM keliling di wilayah desa Kadungora.
b). Berharap kepada intasi kepolisian terkait untuk mencegah para pelaku kejahatan dan menjalang pergantian cuaca yang tidak menentu, agar warga hati2 dan jaga kesehatan, tetap pos kamling lebih di aktifkan kembali.
c.) Sosialisasi terkait tindak pidana perdaganggan orang TTPO pada warga kp.Talun
d.)* Ucapan terimakasih kepada bhabinkamtibmas karena secara inten silaturahm

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *